
Permainan apakah paling digemari, paling terpopuler dan paling menarik untuk diliat bermilyar pasang mata didunia ini? Yup, itulah Sepakbola. Sepakbola dimainkan disebuah tempat yang dinamai stadion. Stadion sepakbola tertua yang dikenal berada di Olympia, Peloponnesos, Yunani yang telah menggelar pesta Olimpiade kuno semenjak tahun 776 SM. Seiring berjalannya waktu, banyak sekali stadion yang telah dibangun di muka bumi ini. Stadion-stadion modern seringkali mempunyai atap di tribun penonton, namun ada pula stadion yang tak beratap sama sekali maupun yang malah menutupi keseluruhan stadion yang berbentuk kubah atau disebut dome.
Berikut adalah 10 stadion terbesar yang mempunyai daya tampung yang luar biasa banyaknya:
1. Rungrado May Day Stadium
Lokasi : Pyöngyang, Korea Utara
Daya tampung : 150.000 penonton
Dibangun tahun : 1989
2. Saltlake Stadium

Lokasi : Calcutta, India
Daya tampung : 120.000 penonton
Dibangun tahun : 1984
3. Estadio Azteca

Lokasi : Mexico City, Mexico
Daya tampung : 105.064 penonton
Dibangun tahun : 1966
4. Bukit Jalil Stadium

Lokasi : Kuala Lumpur, Malaysia
Daya tampung : 100.200 penonton
Dibangun tahun : 1998
5. Jawaharlal Nehru Stadium

Lokasi : New Delhi, India
Daya tampung : 100.000 penonton
Dibangun tahun : 1982
6. Bung Karno Stadium

Lokasi : Jakarta, Indonesia
Daya tampung : 100.000 penonton
Dibangun tahun : 1962
7. Azadi Stadium

Lokasi : Teheran, Iran
Daya tampung : 100.000 penonton
Dibangun tahun : 1971
8. L'Estadi (Camp Nou)

Lokasi : Barcelona, Spanyol
Daya tampung : 98.934 penonton
Dibangun tahun : 1957
9. Wembley Stadium

Lokasi : London, England
Daya tampung : 90.000 penonton
Dibangun tahun : 2007
1o. Jornalista Mário Filho

Lokasi : Rio De Janiero, Brazil
Daya tampung : 87.101 penonton
Dibangun tahun : 1950
Gelora Bung Karno kok nggak masuk 10 besar ya?
ReplyDeletedu gelora bung karno masuk juga ya..
ReplyDeleteni boleh request ngak...
buat juga dunk stadion termodren, apakah gelora bungkarno juga masuk ya>>>>heheheh
wach glora bung karno mask juga yach....cukup berbangga neh sebagai rakyat indonesia yng baik :)
ReplyDeletewah....bahagianya hati ini karena Indonesia bisa di Pandang di mata Dunia dan tidak diremehkan....
ReplyDeleteSemoga Timnas kita bisa masuk World Cup deh....
GARUDA DI DADA KU..
Garuda kebanggaanku...
Ku Yakin Hari Ini Pasti Menang....
marsudiyanto: GBK masuk tuh ke possi 6...lumayanlah 6 besar..hehe
ReplyDeleteescampur88: wah klo termodern kayaknya GBK 'belum' termasuk deh....maybe next decade x ea..hihi
zhind:tapi kayanya setelah kemarin GBK mengalami renovasi, jumlah bangku penontonnya berkurang, tp belum tau jadi berapa...ya smoga fasilitas2 di stadion kebanggaan kita itu smakin ditingkatkan...
suara petualang: Amiin...
bangga banget...soalnya gelora bungkarno masuk hitungan..........bravo..garuda didadaku
ReplyDeleteSaya juga turut bangga dengan Gelora Bung Karno bisa masuk hitungan.
ReplyDeleteaduhh masa GBK doank yg masuk 10 besar..
ReplyDeleteayoo gelora bung tomo juga donk... stadion baru nih yg smua fasillitas nya ber kelas A...
menakjubkan....
ReplyDeletegood
thanks untuk yang posting ini
go indonesia go indonesia...,,
ReplyDeletealus euy
ReplyDeleteThis comment has been removed by the author.
ReplyDelete